Buat yang mau wisata religi sekaligus sejarah
1. Masjid Agung Jawa Tengah
Lokasi: Jl. Gajah Raya, Sambirejo, Gayamsari, Kota Semarang
2. Kelenteng Sam Po Kong
Lokasi: Jl. Simongan No.129, Bongsari, Semarang Bar., Kota Semarang
3. LawangSewu
Lokasi: Jl. Pemuda, Sekayu, Semarang Tengah, Kota Semarang
4.Tugu Muda
Lokasi: Barusari, Semarang Sel., Kota Semarang
5. Kota Lama Semarang
Lokasi: Jalan Letnan Jenderal Suprapto, Tanjungmas, Semarang Utara, Semarang
6.Kelenteng Tay Kak Sie
Lokasi: Mlatiharjo, Semarang Tim., Kota Semarang
7. Gereja Blenduk Semarang
Lokasi: Jl. Letjend. Suprapto No.32, Tj. Mas, Semarang Utara, Kota Semarang
Yang suka foto-foto/santai-santai.. Semarang juga punya tempat yang bagus
1. Old City 3D Trick Art Museum Semarang
Lokasi: Jl.
Letjen Suprapto
No.26, Tj. Mas, Semarang Utara, Kota Semarang
2.Taman
Diponegoro Semarang
Lokasi: Jalan Diponegoro, Kota Semarang
3.Taman Srigunting
Lokasi: Jl. Letjen Suprapto, Tj. Mas,
Semarang Utara, Kota Semarang
4.Simpang Lima
Lokasi: Pleburan,
Semarang Sel., Kota Semarang
5. Kampung Pelangi
Jl. DR. Sutomo IV
No.89, Randusari, Semarang Sel., Kota Semarang, Jawa Tengah 50244
Sumber :
https://wisatalengkap.com/tempat-wisata-semarang-terbaru/2/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar